5 Aplikasi Adzan Otomatis Offline Terbaik di Android 2022

Aplikasi Adzan Otomatis Offline - Aplikasi adzan otomatis adalah sebuah aplikasi di ponsel android yang dibuat untuk mengumandangkan adzan secara otomatis saat waktu tiba.

Aplikasi Adzan Otomatis Offline
5 Aplikasi Adzan Otomatis Offline Terbaik di Android 2022
Jadi bagi anda yang muslim dan sibuk selalu tidak ingat jika sudah adzan maka anda bisa menggunakan aplikasi ini untuk membantu anda agar anda tidak lupa dan pastinya lebih memudahkan anda.

Aplikasi ini juga anda bisa menggunakannya secara offline, Selain itu anda juga bisa mengunduhnya dengan gratis tidak harus membayar.

Selain fitur adzan otomatis dalam aplikasi ini juga memiliki banyak fitur yang akan sangat bermanfaat untuk anda, salah satunya adalah membaca Al-Qur’an, Hadist-hadist, dan masih ada fitur lainnya.

Nah untuk itu bagi anda yang muslim yang menginginkan aplikasi ini maka silahkan kalian simak beberapa rekomendasi aplikasi adzan otomatis offline dibawah ini.

5 Aplikasi Adzan Otomatis Offline Terbaik 2022

1. Umma

Umma adalah sebuah aplikasi yang memiliki fitur adzan otomatis, dengan menggunakan aplikasi umma ini tentunya anda tidak akan kelewatan sholat lagi karena aplikasi ini akan senantiasa mengingatkan anda sholat.

Selain adzan otomatis ada juga fitur lainnya yang bisa anda dapatkan dari aplikasi umma ini, yaitu anda bisa membaca 30 juz Al-Qur’an di aplikasi dan ada juga Hadist-hadist serta doa-doa yang bisa anda amalkan.

Kalo anda ingin menggunakan aplikasi ini maka silahkan anda bisa mengunduhnya di Google play store dengan ukuran unduhannya adalah 55 MB dan telah diunduh lebih dari 10 juta kali.

2. Muslim Pro

Muslim Pro adalah salah satu aplikasi pengingat adzan yang bisa anda gunakan selanjutnya. Didalam aplikasi ini juga selain bisa mengingatkan adzan ada juga fitur untuk mengetahui arah kiblat, jadi bagi anda yang sedang di daerah orang dan tidak tau kiblat maka anda bisa menggunakan aplikasi ini.

Bukan hanya itu saja masih banyak fitur lainnya yang bisa anda gunakan seperti Ayat Suci Al-Qur’an, Doa-doa dan fitur-fitur lainnya.

Kalo anda penasaran dengan aplikasi yang satu ini maka silahkan anda bisa mengunduhnya di Google play store dengan ukuran unduhannya adalah 26 MB dan telah diunduh lebih dari 100 juta kali.

3. Muslim : Aplikasi Adzan, Kiblat

Seusai dengan namanya pastinya anda sudah bisa menyimpulkan bahwa aplikasi ini merupakan aplikasi pengingat adzan otomatis yang bisa anda gunakan dengan mudah dan offline.

Kalo anda penasaran dengan aplikasi yang satu ini maka silahkan anda bisa mengunduhnya di Google play store dengan ukuran unduhannya adalah 34 MB dan telah diunduh lebih dari 10 juta kali.

4. Jadwal Waktu Sholat Indonesia

Mengingat dengan namanya saja pastinya anda akan sudah bisa menyimpulkan bahwa aplikasi ini merupakan aplikasi jadwal waktu sholat Indonesia, selain itu didalamnya juga memiliki fitur pengingat adzan dan juga arah kiblat.

Jadi bagi anda yang penasaran dengan aplikasi ini maka silahkan anda bisa mengunduhnya di Google play store dengan ukuran unduhannya adalah 9,3 MB dan telah diunduh lebih dari 5 juta kali.

5. Muslim Pocket

Muslim Pocket adalah sebuah aplikasi adzan otomatis offline yang bisa anda gunakan selanjutnya. Didalam aplikasi ini anda akan bisa menggunakan fitur adzan otomatis, membaca Al-Qur’an, dan masih banyak fitur-fitur lainnya yang mungkin bisa anda gunakan.

Jika anda penasaran dan ingin mencoba menggunakan aplikasi ini maka silahkan anda bisa mengunduhnya di Google play store dengan ukuran unduhannya adalah 24 MB dan telah diunduh lebih dari 10 juta kali.

Nah, demikianlah informasi aplikasi adzan otomatis offline yang dapat admin warga selatan sampaikan. Semoga informasi ini bisa bermanfaat dan berguna bagi warga semua.

Masih ada banyak sekali artikel yang admin belum sampaikan, jadi dalam kesempatan selanjutnya admin akan membagikannya kembali kepada warga semua, Sekian dan Terimakasih.

Pencarian paling banyak di cari :

  • aplikasi adzan otomatis offline gratis
  • cara mengaktifkan adzan otomatis di hp tanpa aplikasi
  • aplikasi adzan otomatis offline pc
  • download aplikasi adzan 5 waktu otomatis
  • aplikasi adzan otomatis di hp
  • download alarm adzan
  • jam adzan 5 waktu otomatis
  • aplikasi adzan otomatis offline iphone

Belum ada Komentar untuk "5 Aplikasi Adzan Otomatis Offline Terbaik di Android 2022"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel